Smartphone Xiaomi TOP Dengan RAM 4 GB pada Agustus 2016
3 Xiaomi Mi Max
Waktu peluncuran : Mei 2016
Kita tidak akan melewatkan Xiaomi Mi Max ketika membahas smartphone Xiaomi terbaik dengan RAM 4 GB. Smartphone ini hadir dengan layar 6,44 inci beresolusi Full HD. Performanya cukup tangguh berkat chipset Snapdragon 652 octa-core 1,8 GHz, prosesor grafik Adreno 510, dan tentunya RAM 4 GB. Hal menarik lainnya dari Xiaomi Mi Max adalah baterai 4850 mAh yang akan membuat smartphone ini bertahan selama satu hari. Spesifikasi lainnya adalah kamera utama 16 MP, kamera depan 5 MP, memori internal 128 GB (didukung slot microSD card), dan pemindai sidik jari.
Xiaomi Mi Max dengan memori internal 128 GB dapat dipesan dengan harga berkisar $499 atau Rp 6,5 juta.
IKLAN:
Bila Anda tertarik dan ingin membaca lebih lanjut? Atau ingin terhibur? Anda dapat mengeklik tombol 'share' dan 'like' di bawah ini. terima kasih.