Smartphone Dual SIM TOP pada Juli 2016: RAM 6 GB & 4000 mAh

6 HP Elite X3

HP Elite X3 pertama kali diperkenalkan pada ajang MWC 2016 bulan Februari yang lalu. Smartphone ini hadir dengan layar 5,96 inci beresolusi Quad HD, chipset Snapdragon 820, RAM 4 GB, memori internal 64 GB (dengan dukungan slot microSD card), dan baterai 4150 mAh. Untuk fotografi, terdapat kamera utama 16 MP dan kamera depan 8 MP. Meskipun meluncur pada awal tahun, HP Elite X3 baru akan tersedia pada semester kedua ini dengan harga berkisar $1000 atau Rp 13 juta dan baru dijual sekitar bulan Agustus atau September mendatang.

dual sim flagships

IKLAN:

Bila Anda tertarik dan ingin membaca lebih lanjut? Atau ingin terhibur? Anda dapat mengeklik tombol 'share' dan 'like' di bawah ini. terima kasih.